1. Google Maps Offline

Siapapun orang yang tinggal di perkotaan tidak akan menemui masalah sinyal internet untuk mengakses google maps. Tidak demikian dengan masyarakat pedesaan/wilayah anti sinyal. Sinyal menjadi “kebutuhan” yang susah untuk dicari di tempat tertentu. Sehingga sangat tidak mungkin untuk menggunakan menu google maps di manapun. Ada sedikit solusi nih. Pertama-tama koneksikan smartphone dengan wi-fi. Kemudian buka google maps dan masukan kata “ok maps” pada kolom searching. Setelah itu muncul display bahwa anda harus mendownload map offline tadi. Sederhana bukan.

 

  1. Menu Kompas Tersembunyi di Iphone

Sedikit orang membuka aplikasi kompas di Iphone. Bagi sebagian orang aplikasi ini sangat berguna sekali. Namun pada aplikasi kompas Iphone ada fitur tersembunyi untuk mengukur kemiringan. Bagaimana cara menemukannya. Cukup slide layar Iphone ke kiri sudah muncul.